Record group 17/05/2023-1 - Wakil Bupati Buka Secara Resmi Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten Tanjab Barat Tahun 1444 H

arsip 01 arsip 02 arsip 03 arsip 04 arsip 05 arsip 06 arsip 07 arsip 08 arsip 09 arsip 10
Resultaten 1 tot 10 van 11 Show all

Identificatie

referentie code

ID 21507-25 F1-400-KR-SF1-400.14-400.14.3-3-5-17/05/2023-1

Titel

Wakil Bupati Buka Secara Resmi Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten Tanjab Barat Tahun 1444 H

Datum(s)

  • 17 Mei 2023 (Vervaardig)

Beschrijvingsniveau

Record group

Omvang en medium

1 Berkas

Context

Naam van de archiefvormer

Biografie

Geschiedenis van het archief

Directe bron van verwerving of overbrenging

Inhoud en structuur

Bereik en inhoud

Waardering, vernietiging en slectie

Aanvullingen

Ordeningstelsel

Voorwaarden voor toegang en gebruik

Voorwaarden voor raadpleging

Voorwaarden voor reproductie

Taal van het materiaal

Schrift van het materiaal

Taal en schrift aantekeningen

Fysieke eigenschappen en technische eisen

Toegangen

Verwante materialen

Bestaan en verblifplaats van originelen

Bestaan en verblijfplaats van kopieën

Related units of description

Related descriptions

Aantekeningen

Aantekening

PROKOPIM - TJB | KUALATUNGKAL -Mewakili Bupati, Wakil Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat H.Hairan,SH membuka secara resmi Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 1444H / 2023M, Rabu (17/05).

Kegiatan yang dilaksanakan di Masjid Syaikh Utsman Kuala Tungkal tersebut turut dihadiri Sekretaris Daerah, Kakanwil Kemenag Tanjab Barat, Asisten, Staf Ahli, Jamaah calon haji serta tamu undangan lainnya.

Dalam laporannya, Kakanwil Kemenag H. A. Rahman Sayuti, S. Ag, M.H mengatakan bahwa kegiatan manasik haji pada hari ini merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan dan diikuti oleh jamaah haji yang dimana bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang regulasi pengertian dan bimbingan-bimbingan manasik dengan harapan para jamaah haji dapat melaksanakan ibadah dengan sempurna.

Sementara itu, Wakil Bupati H. Hairan, S.H dalam sambutannya menghimbau kepada pegawai yang ikut sebagai calon jamaah haji tahun 2023 untuk tidak khawatir terkait masalah cuti, karena ini adalah pelaksanaan ibadah jadi surat administrasinya menyusul dan akan di handle oleh Sekretaris Daerah sehingga terkait masalah cuti ini akan difasilitasi dengan baik.

“Kami sampaikan, bahwa kuota keberangkatan haji untuk Kabupaten Tanjung Jabung Barat tahun 2023 lebih kurang 433 orang, namun yang disampaikan bahwa pertanggal 12 Mei 2023 yang melaksanakan pelunasan baru 395 orang,”ucapnya

“Untuk itu kita harapkan bagi yang belum melaksanakan pelunasan untuk segera melakukan pelunasan. Jika nantinya terjadi kendala, kami berharap kepada kemenag dapat meminimalisir agar jamaah tambahan ini tetap harus berangkat, dan kuota nya bisa dinaikan.” Tambahnya

Selain itu dirinya berharap Kemenag dapat berperan aktif sehingga kawan-kawan yang sudah puluhan tahun menunggu dapat diberangkatkan pada tahun ini.

"Atas nama Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat kami sampaikan selamat kepada para calon jamaah Haji semoga nantinya menjadi haji yang mabrur dan juga selamat pulang pergi ke tanah air." Pungkasnya

Alternative identifier(s)

Trefwoorden

Onderwerp trefwoord

Geografische trefwoorden

Naam ontsluitingsterm

Genre access points

Beschrijvingsbeheer

Identificatie van de beschrijving

Identificatiecode van de instelling

Toegepaste regels en/of conventies

Status

Niveau van detaillering

Verwijdering van datering archiefvorming

Taal (talen)

Schrift(en)

Bronnen

Voorwaarden voor raadpleging en gebruik

Related subjects

Related people and organizations

Related genres

Related places